Instruksi Keselamatan dan Kesehatan Kerja
•
April 4th, 2019

Instruksi keselamatan dan kesehatan kerja ketika menangani papan fiber semen
Komposisi produk:
Terbuat dari agregat pasir silika, semen dan serat selulosa.
Transportasi dan penyimpanan:


Mohon untuk membaca instruksi yang ada di bawah ini sebelum melakukan pekerjaan memotong, mengamplas dan melubangi produk ini.


